Tahu tidak kalau posisi tidurmu dapat mempengaruhi kesehatanmu?

- Advertisement -

Beberapa posisi lebih baik dari yang lain!

Setiap orang memiliki kebiasaan tertidur dengan cara yang sangat khusus dan unik. Beberapa dari kita menyukai bantal lembut, yang lain menyukai selimut tebal dan berat. Hal yang sama berlaku untuk cara kita tidur – apakah kita suka tidur telentang atau meringkuk dalam posisi janin. Ini mungkin tampak aneh, tetapi ini sangat berhubungan dengan kondisi kesehatan kita secara umum!

Salah satu kebutuhan dasar manusia selain makan dan minum adalah tidur. Manfaat tidur yang berkualitas diakui dapat meningkatkan kualitas hidup seseorang dan bahkan memperkuat sistem kekebalan tubuh. Untuk mencapai tidur yang berkualitas maka terlebih dahulu, kita mengevaluasi kebiasaan tidur kita. Teruslah membaca untuk mengetahui bagaimana kebiasaan tidur dapat memengaruhi kesehatan pribadi Anda!

Tahukah Anda bahwa apa pun posisi tidur yang menjadi kebiasaan Anda belum berdampak positif bagi kesehatan Anda.

Contoh jika setelah Anda bangun dari tidur dan badan terasa pegal, maka itu menandakan posisi tidur Anda justru menganggu Kesehatan Anda. Jadi Anda perlu mengubah posisi tidur ini dari sekarang, agar keesokan hari tubuh Anda segar dan Anda siap beraktivitas dengan baik. Untuk itu pada artikel ini, kami membantu Anda meningkatkan stamina dan Kesehatan Anda hanya dengan mengetahui manfaat dan kerugian dari masing-masing posisi tidur yang perlu Anda ketahui.

Silakan klik lanjutkan untuk membaca halaman berikutnya.